Budaya orang Indonesia , kalau bicara soal anak ~ pasti ujung ujungnya ibu ..
” Anak gak mandi sore ” ~ maklum ibunya belum pulang kerja
” Anak gak naik kelas ” ~ maklum ibunya sibuk
” Anak berantem sama teman “~ maklum ibunya gak perhatian
” Anak jatuh ” ~ ibunya ke mana ajaa ..?
~ lalu , bila semua masalah anak di bebankan pada ibu ; ” Dimana peran bapak ..? ” . Banyak orang menyebut hal ini sebagai ” fatherless ” .
Sedikit rahasia keluarga ,
Ibuku contoh anak yang fatherless , ayahnya tidak ada . Maka ketika ketemu ayahku yang notabene jauh lebih tua ,ibu memeluk erat erat dan sangat depends on my father . Beliau ke suaminya ( ayahku ) seperti ke ayahnya , jadi aku sebagai anak merasa ibuku anak sulung dan kakak sulungku yg sebenarnya adalah anak kedua , dan ayahku Alhamdulillah ke bapakan banget dan jiwa superheronya tinggi , jadi beliau yang sesungguhnya punya anak 7 jadi seperti punya anak 8.
Lalu apa efeknya ?
Yaa , kami jadi tak punya contoh ibu , karena sang ibu memainkan peran sebagai anak , sebab beliau lamaa kehilangan bapak ..
Dan kami pun memahaminya .. dan seringkali mengalah demi ibu . Jadi , feeling fatherless itu forever .. ~ sampai akhir hayatnya , ibuku meninggal dalam pelukan tangan kuat bapakku .. ( sang super hero forever juga ).
~ Alhamdulillah ibuku ketemu suami yang baik dan kebapakan ..
Tapi , apakah kita sendiri menerima bila ada anak perempuan kita yang kemudiannya menikah dengan lelaki yang jauh lebih tua , yang hampir seumur ayahnya atau omnya ~ karena dia mencari sosok ayah dan bukan sosok suami ??
Juga , salah satu faktor terbesar Lesbian , yang sekarang lagi menimpa anak anak remaja putri Indonesia , adalah ” hilangnya peran ayah ” . Karena bagi anak perempuan ” Ayah adalah cinta pertama ” .. dan bila itu hilang maka dia sangat mudah di perhatikan oleh type masculine Lesbian yang utamanya lebih perhatian dan lembut dan mengayomi daripada lelaki biasa . Be careful .” Wahai para ayah , pls tinggalkan gadgetmu , Raih putrimu ” .
@ Lgbt story , pertama kali ini adalah ; tentang Fatherless salah satu faktor terbesar anak menjadi lesbian . ( Kak Sinyo quote )~ hasil bincang 2 dgn beliau di RM Pagi Sore , di satu senja ..
* to be continued .
Dan buat saya , ini adalah masalah serious .
By ; Fifi . PJubilea # Catatan Principal 2017. 003